Save The Date
07 12 2024

Risa & Abdul

kepada

Nama Tamu

Risa

&

Abdul

07 DESEMBER 2024

ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ

Segala Puji Bagi Allah yang telah menjadikan hambanya hidup berpasang-pasangan. Dengan memohon Ridho, Rahmat, dan Berkah Allah, kami bermaksud untuk mengundang Saudara/i dalam acara pernikahan
yang kami selenggarakan.

Count Down

Hari
Jam
Menit
Detik

MENIKAH

Risa Fatima Kartiana

Putri ke-2 dari
Bapak Karya Haryadi
dan Ibu Suparti

&

Abdul Syukur

Putra ke-5 dari
Bapak Achmadi (Rahimahullah)
dan Ibu Nur'anah

Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu
istri-istri dari jenismu sendiri,
supaya kamu cenderung dan
merasa tenteram kepadanya,
dijadikan-Nya diantaramu
rasa kasih dan sayang.
Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda
bagi kaum yang berfikir.

(QS. Ar-Rum 21)

Akad

&

Resepsi

Akad

Sabtu

07 desember 2024

Pukul 07.00-08.00

TK dan SD Model Sleman
(Gedung Grha Garuda)
Blotan Wedomartani Ngemplak Sleman, Blotan, Wedomartani, Kec. Ngemplak, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55584

Resepsi

Sabtu

07 DESEMBER 2024

Pukul 09.30- 11.30

TK dan SD Model Sleman
(Gedung Grha Garuda)
Blotan Wedomartani Ngemplak Sleman, Blotan, Wedomartani, Kec. Ngemplak, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55584

Adab walimah

Berpakaian tertutup dan sopan

Area Terpisah Pria & Wanita

Tidak ikhtilath atau
campur baur antara
tamu pria dan wanita

Menjaga adab makan dan minum
(duduk, membaca bismillah,
menggunakan tangan kanan,
tidak mencela/
menyisakan makanan)

Tidak berlebihan dalam mengambil makan dan minum untuk
menghindari kemubadziran

Hendaklah membicarakan
hal-hal yang baik,
bukan hal buruk (ghibah)

Memberikan do'a kepada pengantin

Love Story

Proses Ta'aruf
Nadzor
Khitbah
Akad & Resepsi

RSVP

Ucapan & Doa

Konfirmasi Kehadiran

Doa untuk Pengantin

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu,
ia menyatakan bahwa jika Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam ingin memberikan ucapan selamat pada seseorang yang telah menikah, beliau mendoakan,

بَارَكَ اللَّهُ لَكَ
وَبَارَكَ عَلَيْكَ
وَجَمَعَ بَيْنَكُمَا
فِى خَيْرٍ

“Semoga Allah memberkahimu
ketika bahagia dan ketika susah
dan mengumpulkan kalian berdua
dalam kebaikan.”

(HR. Abu Daud, no. 2130; Tirmidzi, no. 1091.
Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan
bahwa sanad hadits ini shahih)

"Semoga Allah memberkahi mereka berdua, meningkatkan kualitas keturunan mereka, menjadikanya pembuka pintu rahmat, sumber ilmu dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat"

Kami Yang Berbahagia,

Risa & Abdul